cover
Contact Name
Prananda Anugrah
Contact Email
jurnalbelantika@gmail.com
Phone
+6281555764640
Journal Mail Official
jurnalbelantika@gmail.com
Editorial Address
Jl. Jembawan 2, 4B/23 Sawojajar 2 Malang, Jawa Timur-65145, Indonesia
Location
Kab. malang,
Jawa timur
INDONESIA
Belantika Pendidikan
Published by Kayon Media
ISSN : -     EISSN : 27209601     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
Research topics of interest include, but are not limited to: Educational Technology Educational Management Gudance and Counseling Non Formal Education Indonesian Language Education English Language Education Biology Education Mathematics Education Chemistry Education Geography Education Vocational Education Economics Education Primary Education Physics Education Business and Management Education Sport Education Language Teaching Arabic Language Teaching Fine Art Teaching Accounting Economics Sciences History Education Civic (law, constitution) Education Education in general
Articles 9 Documents
Search results for , issue "Vol 1, No 1 (2018)" : 9 Documents clear
KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL STAD DAN JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD YANG MEMILIKI GAYA BELAJAR BERBEDA Basori, Akhmad
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (87.469 KB)

Abstract

Perkembangan pembelajaran matematika pada jenjang Sekolah Dasar dewasa ini masih memprihatinkan. Sebagai upaya untuk pemecahan masalah tersebut di atas, maka dilakukan penelitian terkait, yaitu tentang keefektifan dua strategi pembelajaran kooperatif model STAD dengan model Jigsaw terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas V SD. Ini adalah penelitian eksprimen semu (quasi-expriment) dengan rancangan faktorial 2 x 2 dan menetapkan dua kelompok subjek yang diteliti setelah memenuhi kriteria homogenitas. Hasil penelitian terdapat perbedaan hasil belajar perkalian bilangan pecahan yang signifikan (p 0,05) antara kelompok siswa dengan kooperatif model STAD dan kelompok siswa dengan  kooperatif model Jigsaw.
DEVELOPING ENGLISH ORAL COMMUNICATION INSTRUCTIONAL MATERIALS FOR NURSING SCHOOL Lekipiouw, Agustinus
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (105.944 KB)

Abstract

Peningkatan kualitas pendidikan dapat dilakukan dalam beberapa aspek, seperti: kebijakan, manajemen, sarana prasarana, dan sumber daya pengelola pendidikan. Guru sebagai sumber daya kunci pelaksanaan pendidikan memegang peranan penting dan menentukan. Sukses tidaknya pelaksanaan pendidikan ditingkat lembaga terutama tergantung pada guru. Penelitian ini dirancang dengan rancangan penelitian diskriptif korelasional. Dilaksanakan di SMP Negeri di Kota Ambon sejumlah 22 lembaga dengan populasi 950 orang dan jumlah sampel 274 orang. Sampel diambil dengan random proporsional. Penelitian ini menggunakan kuesioner atau angket sebagai instrumen dalam pengumpulan data penelitian. Dari hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara pelaksanaan supervisi pengajaran dengan kinerja guru SMP Negeri di Kota Ambon. Terdapat hubungan yang signifikan antara keterampilan manajerial kepala sekolah dengan kinerja guru SMP Negeri di Kota Ambon.
PROCESS AND SKILLS INVOLVED IN WEBSITE TRANSLATION AND ITS RELEVANCE TO TRANSLATION TEACHING Taufiq, Ahmad
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (148.888 KB)

Abstract

Penelitian ini didasarkan atas fenomena penggunaan metode pembelajaran komunikatif, yang kerap kali dipakai oleh para instruktur dalam kursus bahasa Inggris. Pada umumnya metode ini dianggap dapat memenuhi kebutuhan warga belajar, karena sangat membantu warga belajar dalam mempelajari dan menguasai bahasa Inggris. Berdasarkan fokus penelitian maka secara keseluruhan masalah penelitian ini diselesaikan dengan pendekatan kualitatif berupa studi kasus untuk mengungkapkan fenomena-fenomena yang terjadi secara menyeluruh dan mendalam pada lembaga kursus Bahasa Inggris Dari analisis data, penerapan metode komunikatif pembelajaran bahasa dilakukan secara interaktif, yaitu dengan tanya jawab, diskusi, presentasi, percakapan, dialog, dan simulasi yaitu bermain peran, dan juga dilakukan secara monolog yaitu bercerita (story telling).
KETERLIBATAN ORANGTUA DALAM MENDUKUNG PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR ANAK Bunyamin, Andi
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (140.671 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap dampak dukungan orangtua dan budaya sekolah dalam bentuk tindak pembelajaran guru terhadap peningkatan prestasi belajar anak. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif-phenomenologis dalam rancangan penelitian multi situs. Hasil penelitian yang berkaitan dengan fokus dukungan orangtua terhadap pendidikan anak menunjukkan bahwa keterlibatan orangtua dalam pendidikan anak didorong oleh rasa cinta-kasih sayang terhadap anak dalam rangka mengemban amanah dari Allah untuk mempersiapkan kehidupan anak yang lebih baik,
Potensi Genistein pada Sistem Reproduksi Mencit sebagai Penyusunan Bahan Ajar Fisiologi Reproduksi Cicilia Primiani
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1268.055 KB) | DOI: 10.47213/bp.v1i1.20

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh genistein terhadap sistem reproduksi mencit jantan (Mus musculus). Memanfaatkan hasil penelitian pengaruh genistein terhadap sistem reproduksi mencit jantan (Mus musculus) sebagai bahan untuk menyusun bahan ajar mata kuliah fisiologi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif eksperimental, yang rancangannya mengikuti Rancangan Acak Kelompok. Variabel bebas adalah dosis genistein 0 mg/g, 0,0035 mg/g, 0,0042 mg/g, dan 0,0049 mg/g. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh genistein pada sistem reproduksi mencit (Mus musculus). Genistein yang diberikan dengan dosis 0,0035 mg/g; 0,0042 mg/g; dan 0,0049 mg/g berpengaruh terhadap jumlah sel germinal dalam tubulus seminiferus testis, morfologi dan viabilitas spermatozoa.
Developing English Oral Communication Instructional Materials for Nursing School Agustinus Lekipiouw
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47213/bp.v1i1.111

Abstract

Increasing the quality of education can be done in several aspects such as by wise way, management, education equipment’s, and resourceful people for management. Teacher is the key and has an important role in deciding the successful of education in an institution. The descriptive correlation design is used in this study. The study conducted at State SMP in Ambon city which about 22 schools with the population is about 950 people and the sample of the study is about 274 teachers. Random proportional is applied in this study. Questionnaire is distributed to collect the data. The study is aimed to find the significant correlation between implementation of supervising teaching with teachers’ work performance at state SMP in Ambon city. The significant correlation between managerial skill of the headmasters with teachers’ work performance at State SMP in Ambon city.Peningkatan kualitas pendidikan dapat dilakukan dalam beberapa aspek, seperti: kebijakan, manajemen, sarana prasarana, dan sumber daya pengelola pendidikan. Guru sebagai sumber daya kunci pelaksanaan pendidikan memegang peranan penting dan menentukan. Sukses tidaknya pelaksanaan pendidikan ditingkat lembaga terutama tergantung pada guru. Penelitian ini dirancang dengan rancangan penelitian diskriptif korelasional. Dilaksanakan di SMP Negeri di Kota Ambon sejumlah 22 lembaga dengan populasi 950 orang dan jumlah sampel 274 orang. Sampel diambil dengan random proporsional. Penelitian ini menggunakan kuesioner atau angket sebagai instrumen dalam pengumpulan data penelitian. Dari hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara pelaksanaan supervisi pengajaran dengan kinerja guru SMP Negeri di Kota Ambon. Terdapat hubungan yang signifikan antara keterampilan manajerial kepala sekolah dengan kinerja guru SMP Negeri di Kota Ambon.
Process and Skills Involved in Website Translation and Its Relevance to Translation Teaching Ahmad Taufiq
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47213/bp.v1i1.112

Abstract

This research is based on the phenomenon of application communicative learning method that frequently used by instructors in English courses. In general this method is assumed can fulfill the learners need, because it’s really helpful the learners to learn and command of English. Based on the research focus, so the whole research problems accomplished by qualitative approach that is case study to reveal the phenomenon that happened deeply in NSC English course institution of Pandaan. From the analyses data, application of communicative method in learning English is conducted interactively, those are asking and respond, discussion, presentation, dialogue, and simulation; role-play and also conducted by monologue (story telling).Penelitian ini didasarkan atas fenomena penggunaan metode pembelajaran komunikatif, yang kerap kali dipakai oleh para instruktur dalam kursus bahasa Inggris. Pada umumnya metode ini dianggap dapat memenuhi kebutuhan warga belajar, karena sangat membantu warga belajar dalam mempelajari dan menguasai bahasa Inggris. Berdasarkan fokus penelitian maka secara keseluruhan masalah penelitian ini diselesaikan dengan pendekatan kualitatif berupa studi kasus untuk mengungkapkan fenomena-fenomena yang terjadi secara menyeluruh dan mendalam pada lembaga kursus Bahasa Inggris Dari analisis data, penerapan metode komunikatif pembelajaran bahasa dilakukan secara interaktif, yaitu dengan tanya jawab, diskusi, presentasi, percakapan, dialog, dan simulasi yaitu bermain peran, dan juga dilakukan secara monolog yaitu bercerita (story telling).
Keterlibatan Orangtua dalam Mendukung Peningkatan Prestasi Belajar Anak Andi Bunyamin
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47213/bp.v1i1.113

Abstract

This study was aimed at exploring the effect of the parents’ support and school culture in the form of the teacher learning action towards the children’s learning prestige development. This study was conducted by using phenomenological qualitative approach with multisite research design. The research results related to the parents’ supporting focus indicated the parents’ involvement in the children’s education was pushed by loving with children for developing the mandate of Allah for providing the children’s better future life.Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap dampak dukungan orangtua dan budaya sekolah dalam bentuk tindak pembelajaran guru terhadap peningkatan prestasi belajar anak. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif-phenomenologis dalam rancangan penelitian multi situs. Hasil penelitian yang berkaitan dengan fokus dukungan orangtua terhadap pendidikan anak menunjukkan bahwa keterlibatan orangtua dalam pendidikan anak didorong oleh rasa cinta-kasih sayang terhadap anak dalam rangka mengemban amanah dari Allah untuk mempersiapkan kehidupan anak yang lebih baik,
Keefektifan Pembelajaran Kooperatif Model STAD dan Jigsaw terhadap Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas V SD yang Memiliki Gaya Belajar Berbeda Akhmad Basori
Belantika Pendidikan Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Kayon Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47213/bp.v1i1.110

Abstract

The development of mathematics learning in elementary school today is still not satisfying. To solve those problems, the researcher tried to do a research related to the effectiveness of two cooperative learning strategies, STAD model and Jigsaw model, on the learning achievement of fifth year students. This research is quasi-experimental research with factorial design 2 x 2; two groups of subjects to be examined were chosen after fulfilling homogeneity criteria. These results of the research there is significant difference in the learning achievement of fraction multiplication (p less than 0,05) between the students taught using STAD model and the students taught using Jigsaw model.Perkembangan pembelajaran matematika pada jenjang Sekolah Dasar dewasa ini masih memprihatinkan. Sebagai upaya untuk pemecahan masalah tersebut di atas, maka dilakukan penelitian terkait, yaitu tentang keefektifan dua strategi pembelajaran kooperatif model STAD dengan model Jigsaw terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas V SD. Ini adalah penelitian eksprimen semu (quasi-expriment) dengan rancangan faktorial 2 x 2 dan menetapkan dua kelompok subjek yang diteliti setelah memenuhi kriteria homogenitas. Hasil penelitian terdapat perbedaan hasil belajar perkalian bilangan pecahan yang signifikan (p kurang dari 0,05) antara kelompok siswa dengan kooperatif model STAD dan kelompok siswa dengan kooperatif model Jigsaw.

Page 1 of 1 | Total Record : 9